Selamat datang di blog ini. Berisi informasi tentang BUDAYA, BUNDU/teka-teki, HIERARKI GENDANG, TOMBO TURUK, SUNGKE, IRENG, ADAK, IMBI DATA TU'A, dan berbagai hal tentang adat budaya tanah Manggarai - Flores - NTT
Rabu, 14 Maret 2012
Tangga memetik cengkeh
Tangga untuk memetik cengkeh
Tangga memetik cengkeh (di Mano) terbuat dari batang bambu, dengan ukuran rata-rata belasan meter, tergantung dari tingginya pohon cengkeh. Anak tangganya juga terbuat dari bilah bambu (seperti pada gambar) Tangga bambu ada yang tingginya sampai 15 meter. Ujung atas bambu diikat tali sebanyak 3 buah dengan ukuran rata-rata 20 meter tiap utas. Fungsi tali adalah untuk menahan tangga bambu pada saat bambu dimiringkan ke arah pohon cengkeh. Tali diikatkan ke arah belakang dan samping tangga bambu.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar